You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
bongkahan batu akik dì tomang
.
photo Devi Lusianawati - Beritajakarta.id

Bongkahan Batu Akik Diamankan di Kantor Kelurahan Tomang

Khawatir menimbulkan konflik antar warga pemburu batu akik, sebongkah batu akik yang berlokasi di Jalan Mandala Raya RT 01/02, Kelurahan Tomang, Grogol Petamburan, Jakarta Barat, akhirnya diamankan. 

Bongkahan batu akik itu sudah ada di Jalan Mandala Raya sejak tahun 1984 lalu

Bongkahan batu akik yang selama beberapa hari terakhir dipahat puluhan warga itu kemudian dipindahkan ke Kantor Kelurahan Tomang. Dikhawatirkan apabila keberadaan bongkahan batu akik ini dibiarkan teronggok di trotoar, akan mengganggu ketertiban umum.

Pedagang Batu Boleh Jualan di Kantor Walikota Jaktim

"Bongkahan batu akik itu sudah ada di Jalan Mandala Raya sejak tahun 1984 lalu. Batu itu disebut-sebut milik guru spiritual Presiden Soeharto. Warga percaya kalau batu akik itu punya kekuatan mistis," jelas Binsar (50), Ketua RT 01/02 Kelurahan Tomang, Sabtu (9/5).

Sementara itu, Camat Grogol Petamburan, Deny Ramdani mengaku, dipindahkannya bongkahan batu akik itu karena dapat menganggu ketertiban Umum.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1477 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1343 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1080 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1031 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye995 personDessy Suciati